Humbahas – Dua orang siswa SMKN N 1 Kecamatan Dolok sanggul, Kabupaten Humbang Hasundutan (Humbahas) masuk Perguruan Tinggi Negeri (PTN) TA. 2023 melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP).
Hal itu dikatakan Kepala Sekolah SMK N 1 Doloksanggul Hotman Manurung, Jumat (14/4).
“Saya tetap bangga dan bersyukur setelah mengetahui anak didik kami Desy Vetylia Saragih ke Politeknik Medan(Polmed) dan Duma perianti Purba ke universitas Medan (UNIMED) keduanya masuk PTN melalui jalur SNBP di Provinsi Sumatera Utara (Sumut) yang mana saat ini rata rata Pelajar SMK menurun masuk PTN Jalur SNBP
Dibandingkan tahun sebelumnya, siswa SMKN 1 Dolok sanggul masuk PTN jalur SNBP 20 orang dan 6 rang jalur undangan,” ujar Hotman Manurung.(*/theo)