JAKARTA – Pilkada 2024 masih menyisakan beberapa tahapan penting. Di tengah proses itu, 115 gugatan hasil Pilkada 2024 telah masuk ke Mahkamah Konstitusi (MK) hingga Minggu (8/12/2024).
Berikut daftar 115 gugatan yang diajukan ke MK:
1. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Murung Raya
Pemohon: Nuryakin dan Doni
2. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabuapten Pasaman
Pemohon: Mara Ondak dan Desrizal
3. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Empat Lawang
Pemohon: Ruli Margianto dan Anggi Aribowo
4. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Buton Tengah
Pemohon: La Andi dan Abidin
5. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Banjarbaru
Pemohon: Muhamad Arifin
6. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Banjarbaru
Pemohon: Udiansyah dan Abd. Karim
7. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Banjarbaru
Pemohon: Hamdan Eko Benyamine, Hudan Nur, Zepi Al Ayubi dan Sandi Firly
8. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Lhokseumawe
Pemohon: Ismail
9. Perselisihan Hasil Pemilihan Wali Kota Banjarbaru
Pemohon: Muhammad Aditya Mufti Ariffin dan Said Abdullah
10. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Ogan Komering Ulu (OKU)
Pemohon: Yudi Purna Nugraha dan Yenny Elita
11. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Pangandaran
Pemohon: Ujang Endin Indrawan dan Dadang Solihat
12. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan
Pemohon: Arsalan Makalalag dan Hartina S Badu
13. Perselisihan Hasil Pemilihan Bupati Kabupaten Bireuen
Pemohon: Murdani Yusuf dan Abdul Muhaimin
14. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Padang Panjang
Pemohon: Nasrul dan Eri
15. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Parepare
Pemohon: Erna Rasyid Taufan dan M Rahmat Sjamsu Alam
16. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Langsa
Pemohon: Maimul Mahdi dan Nurzahri
17. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Pasaman
Pemohon: Sabar As dan Sukardi
18. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Wali Kota Langsa
Pemohon: Fazlun Hasan dan Meutia Apriani
19. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Pulau Morotai
Pemohon: Syamsuddin Banjo dan Judi Robert Efendis Dadana
20. Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Pesawaran
Pemohon: Nanda Indira B dan Antonius Muhammad Ali
21.Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Bupati Kabupaten Kuantan Singingi
Pemohon: Adam dan Sutoyo